4 Rekomendsi Mic Dynamic Original Cocok Buat Rekaman Dan Buat Manggung Harga 500an
SUARA GITARMU :
Berikut ini adalah 4 Rekomendasi Mic murah original cocok buat kalian yg sedang mencari Mic dynamic buat kebutuhan Rekaman atau Live Perfome.
Dengan 500an kalian bisa mendapatkan mic Original yg cukup bagus diantaranya sebagai berikut :
1. MIC DYNAMIC SAMSON Q7
Mic dynamic Samson Q7 mampu menghasilkan reproduksi suara yg cukup bagus, baik digunakan saat Live maupun distudio, bisa untuk Vokal, intrumen seperti Gitar,drum dll.
Microfon ini dilengkapi pola pickup supercardioid yg sangat baik, Hal ini yg dapat membuat Samson Q7 menangkap semua kinerja apapun dengan Volume dan Kejernihan maksimum.
Samson Q7 dengan Bodi diecats dan grill baja, bersama dengan kapsul multi-axis shock-mount yg mampu meminimalkan kebisingan.
Microfone juga mampu merespon frekwensi yg halus dan frekwensi yg rendah untuk memberikan hasil audio yg seimbang, Dan mampu mengurangi umpan balik sinyal yg tidak diinginkan yg tidak berasal dari depan Microfon.
Samson Q7 ini dipasaran dibandrol dengan harga Rp.550.000,00 dengan harga yg cukup murah kalian dapat mendapatkan Mikrofon Original yg bagus.
Untuk pembelian bisa cari di Marketplace/toko musik dareah kalian.
2. MIC SAMSON R21S
Mic Samson R21S mampu menghasilkan suara yg hebat keserbagunanan diberbagai aplikasi mixing vokal,baik Live maupun didalem setudio.Kinerja Mic Samson R21S berasal dari element microfon yg dipasang di shock,Kapsul ini juga dilengkapi dengan pola pickup cardioid.Hal ini memungkinkan R21S mampu menangkap semua kinerja apapun dengan kejernihan dan detail yg luar biasa, Dan mampu mengurangi umpan balik sinyal yg tidak diinginkan.
Mic Samson R21S ini memiliki fitur tombol "ON/OF" yg nyaman, serta kabel microfon XLR ke 1/4 dan klip microfon dan case berlapis busa.
Mic Samson R212S ini dipasaran dibandrol dengan harga sekitar Rp.280.000,00an dengan harga yg cukup murah kalian bisa mendapatkan mic yg bagus cocok buat rekaman.Kalian bisa dengan mudah mencari di Marketplace atau toko2 alat musik dekat rumah kalian.
3.MIC BEHRINGER XM8500
Mic Behringer XM8500 ini adalah salah satu mic impian para pemain dan penggemar rekaman rumahan. Microfon ini mampu menangkap suara dengan sensifitas dan akurasi yg bagus,mikrofon respon ultra lebar sangat baik untuk live perfom pangung maupun rekaman didalam setudio.
XM8500 pola pickup cardioid mampu menangkap sinyal sumber amplifier Gitar maupun Vokalis,sambil menghindari suara Off-axis, Dan microfon ini tidak memerlukan daya bantu,yg anda butuhkan hanya microfon dan kabel.
Mic Behringer XM8500 ini dipasaran Marketpace dibandrol dengan harga sekita Rp.450.000,00an bisa kalian dapatkan juga ditoko2 alat musik didaerah kalian.
4.MIC BEHRINGER SL84C
Behringer menghadirkan microfon dinamis SL 84C yg mampu menghasilkan suara yg bagus dengan casing tahan benturan,adaptor dudukan dan klip microfon sehingga ada siap menangkap suara dalam resousi yg cemerlang.
Mic SL 84C pola pengambilan cardioid mikrofon ini dirancang mampu menangkap sinyal sumber dari amplifire instrumen seperti gitar,snar drum,Vokalis dll sambil menghindari suara Off-axis,Mic ini mampu mengahsilkan suara yg jernih.
Sl 84C Jika kalian ingin membeli mikrofon ini,kalian bisa mecari di marketplace maupun toko2 alat musik terdekat,dengan harga kisaran Rp.250.000,00an
KESIMPULAN dari 4 mikrofon diatas adalah semua memiliki kelebihan dan kekurangan masing2,dari segi spek semua cukup luamayan buat kebutuhan rekaman rumahan,maupun live panggung. Hanya saja disesuaikan saja dengan bajet yg kalian miliki.Intinya jika harga semakin mahal pasti memliki spek,material yg lebih bagus lagi.
Berikut ini sedikit penjelasan tentang Mikrofon murah dengan bajet 500an,mungkin sedikit memberikan pemahaman buat kalian semua.TERIMAKASIH
Komentar
Posting Komentar